Thursday, January 27, 2011

Prosesor Dual-Core pada Smartphone

Kebanyakan, produsen ponsel merencanakan untuk memperkenalkan smartphone yang ber-prosesor Dual-Core pada tahun 2011 ini. Produsen prosesor seperti Nvidia, Samsung Electronics, Texas Instruments (TI) dan Broadcom telah mengeluarkan prosesor Dual-Core untuk smartphone, menurut sumber di Industri.

Ketika LG Electronics (LGE) dan Motorola telah memberikan bocoran tentang smartphone Dual-Core mereka di CES, HTC, Samsung, dan Nokia diharapkan juga memperlihatkan model sejenis pada ajang Mobile World Conference (MWC), perkiraan sumber. Kemungkinan juga Apple, RIM dan Sony Ericsson akan segera memperkenalkan smartphone Dual-Core, tambah sumber.

Prosesor Dual-Core ini digunakan untuk kemampuan yang lebih mumpuni untuk memanajemen fungsi multimedia yang berbasis game 3D dan video HD yang disematkan dalam handset

Nvidia Dual-Core telah diadopsi LG, Motorola dan Dell. Sementara itu prosesor samsung telah digunakan oleh Apple.

Penjualan prosesor Dual-Core smartphone akan membukukan 15% dari total pengiriman global di tahun 2011 ini, dan rasio ini akan terus naik menjadi 45% pada tahun 2015.


sumber : teknoget


0 komentar:

Post a Comment

Add to Google Reader or Homepage

Add to The Free Dictionary

Technology Blogs

Powered by  MyPagerank.Net Powered by FeedBurner

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More